Buki Ekonomi Internasional dapat menjadi acuan penting mengenai perdagangan dan keuangan internasional bagi para praktisi. Buku Ekonomi Internasional penting pila dimiliki oleh mahasiswa fakultasi Ekonomi Program D3, S1, pascasarjana magister manajement.
Buku ini merupakan upaya memahami fenomena perekonomian modern dengan menggunakan pisau analisis yang bersandar pada khazanah ekonomi syariah.
''Ini buku yang telah lama saya tunggu-tunggu. It's one of a kind. Keunikan pendekatannya membuat buku ini bagaikan bintang kejora di langit. Amust read book.''
Sebagai risalah, norma, dan etika, Isalam hadir dengan kesempurnaannya untuk membangun keteraturan, kehormatanisan, serta ketenteraman hidup manusia dalam berbagai sisi, termasuk dalam aktivitas ekonomi. Dengan prinsip keadilan, Islam telah mengatur akhlak dan norma bagi manusia dalam melakukan berbagai aktivitas ekonomi.
Perkembangan dan pembahasan tentang politik ekonomi saat ini begitu berkembang, ini disebabkan karena topik politik ekonomi bukan hanya menarik untuk didiskusikan namun juga menarik untuk ditelaah secara lebih serius dan sistematis Di negara berkembang seperti Indonesia sering setiap keputusan lebih didahului oleh pandangan dan kajian dampak politik yang akan terjadi jika suatu kebijakan akan d…
Buku Materi Pokok (BMP) Ekonomi Islam / ESPA 4528 secara umum membahas mengenai teori ekonomi menurut persepektif islam yang meliputi filosofi dasar ekonomi islam, perkembangan pemikiran ekonomi islam, harta dan kepemilikan dalam islam, konsep uang dalam persepektif islam, akad transaksi syariah, teori konsumsi dan produksi dalam perspektif islam, mekanisme pasar, kebijakan fisikal, serta siste…
Tekad pemerintah pusat untuk meningkatkan peranan pemerintah daerah dalam mengelola daerahnya sendiri dipertegas dengan l;ahirnya undang - undang otonomi daerah yang terdiri dari Undang - Undang Republik Indoensia No. 22 Tahun 1999 Tentang Pemerintahan Daerah dan Undang - Undang Republik Indonesia no. 25 tentang Perimabngan Keuangan anatara Pemerintah Pusat dan Daerah.
Analisis yang bersifat kualitatif dan kuatitatif diperlukan untuk mempelajari dan memahami ilmu ekonomi dan bisnis. Tentunya, analisis yang bersifat kuantitatif dalam ilmu ekonomi dan bisnis harus menggunkan ilmu matematika sebagaisuatu alat bantu.
Analisis yang bersifat kualitatif dan kuantitatif diperlukan untuk mempelajarai dan memahgami ilmu ekonomi dan bisnis. Tentunya, analisis yang bersifat kuantitatif dalam ilmu ekonomi dan bisnis harus menggunakan ilmu matematika sebagai suatu alat bantu . Oleh karena itu, ilmu matematika ekonomi dan bisnis merupakan dasar yang harus dipahami setiap mahasiswa fakultas ekonomi
Islam merupakan agama rahmat bagi seluruh alam. Keadilan merupakan salah satu pilar dalam ajarannya, termasuk dalam bidang ekonomi. Buku yang saudara pegang ini menejelaskan bagaimana ekonomi islam akan menghadirkan keadilan bagi perekonomian serta memberi kesempatan yang sama bagi semua pelaku ekonomi dalam memenuhi kebutuhan hidupnya.