Di dalam buku ini, setidaknya ada tiga pembahasan penting dalam konteks pengembangan asesmen pendidikan di indonesia, yakni kurikulum, proses pembelajaran, dan evaluasi.
Buku ini memberi penjelasan tentang posisi dan kedudukan perencanaan dalam konteks administrasi pendidikan dan posisinya dalam mencapai tujuan pendidikan.
Proses pendidikan dan pembinaan manusia dalam konsep islam diperkaya oleh contoh ideal, yaitu madrasah nabawiyah (model pendidikan nabi Muhammad Shallallahu Alaihi wa Sallam). Madrasah nabawiyah tersebut berhasil mengubah karakter manusia dari jahiliyah menjadi Islamiyah, berubah 180 derajat ke arah karakter mulia. Dalam Al-qur'an pun diungkapkan tentang membentuk manusia berkarakter baik dan k…
Adapun tujuan buku ini adalah agar para guru, mahasiswa serta para dosen memahami dan menghayati dasar dan falsafah negara pancasila dan UUD 1945 dari sudut etis , historis, yuridis, sosio-politis, dan filosofis untuk membentuk nilai, sikap, serta tingkah laku dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara sebagai warga negara yang baik. Buku ini diuraikan dan dibahas pendidikan pancasila secara k…
Kondisi persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia dewasa ini, serta penyimpangan implementasi pancasila pada masa orde lama dan orde baru menimbulkan gerakan reformasi di Indonesia, sehingga terjadilah suatu perubahan yang cukup besar dalam berbagai bidang terutama bidang kenegaraan, hukum maupun politik. konsekuensinya mengharuskan kita untuk merevisi ulang atas materi pendidikan pancasila ter…
Buku Pendidikan Pancasila ini membahas dan menjelaskan tentang pancasila sebagai ideologi dan dasar dari negara kesatuan republik indonesia, yang mencakup landasan dan tujuan pancasila, pancasila dalam konteks sejarah perjuangan bangsa indonesia.
Kajian Islam melalui salah satu disiplin ilmu, diharapkan dapat menunjang pembentukan kepribadian dan kompetensi profesional lulusan perguruan tinggi. Dengan demikian pendidikan agama islam, selain berfungsi membentuk kepribadian mahasiswa dan menunjang proses belajar mengajar, juga diharapkan dapat ikut mendorong kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi atau sekurang-kurangnya menghilangkan dik…
Islam tidak hanya mengatur hubungan manusia dengan Tuhan tetapi juga hubungan antara sesama mereka sebagai anggota masyarakat. Oleh karna itu, misi utama agama islam bersifat universal : Yakni keadilan, kemanusiaan, persamaan dan konsep - konsep lain yang berlaku pada setiap manusia di dunia. Begitu pula islam memandang beragama. setidaknya ditandai percaya kepada Tuhan sebagai sesuatu yang me…