perjuangan kemerdekaan indonesia, di samping dilakukan oleh para pejuang bersenjata, juga dilakukan para pejuang perunding dan mereka-mereka yang berbekal pena.
UUD'45 pernah diselewengkan dan mencapai puncaknya pada peristiwa G30S/PKI. Hikmah dari peristiwa G30S/PKI ini aialah kesadaran bangsa indonesia pada umumnya dan ABRI pada khususnya untuk melaksanakan UUD'45 secara murni dan konsekuen.
Sejarah telah melibatkan kepulauan ini dalam berbagai peristiwa:rnNusantara Indonesia yang terbentang dilaut biru ini pasang surut dalam riwayat bangsa-bangsa.Ia punya masa-masa jayanya; anak negerinya mendendangkan zaman Sriwijaya dan Majapahit.Tapi ia juga telah jadi wilayah yang dijelajah oleh warga negara manca,dan kemudian dijajah bumi dan rakyatnya serta hidup dihisap kekeayaan alam.