Penerapan psikologi klinis mikro dan makro dalam buku ini menggambarkan hasil pembelajaran penulis selama 25 tahun. Sebagian besar isi buku berasal dari pengalaman meneliti, bekerja sama dengan berbagai disiplin dan dengan masyarakat. pengalaman meneliti penulis memberikan gambaran bahwa psikologi klinis adalah salah satu ilmu pengetahuan perilaku yang terus menerus dimutakhirkan.
Metode penelitian kerap kali menjadi masalah dalam sebuah penelitian. Akibatnya, banyak penelitian yang secara metodologis belum dapat dipertanggungjawabkan. untuk menghindari hal itu, diperlukan sebuah referensi yang dapat mengatasi masalah tersebut, khususnya bagi mahasiswa dan peneliti pemula.
Pokok-pokok penting dan perubahan-perubahan lain dalam edisi kelima life-spain Development mencakup liputan yang meningkat dan mutakhir tentang kebudayaan, etnisitas, dan gender; kesehatan dan kesejahteraan; keluarga dan pengasuhan; dan banyak bidang isi lain bagi setiap periode perkembangan.
Buku ini menceritakan kisah perkembangan manusia dari pembuahan hingga kematian dari saat ketika kehidupan mulai hingga saat kehidupsn berakhir, sekurang kurangnya kehidupan seperti yang kita ketahui. Anda akan melihat diri anda sendiri sebagai seorang bayi, sebagai anak, dan sebagai remaja, serta serta dirangsang untuk berfikir tentang bagaimana tahun-tahun itu mempengaruhi jenis individual an…
Kepribadian seseorang unik, dan keunikan itulah yang membuat seseorang mengetahui dirinya dan mengungkapkan kekuatan dan kelemahan yang ada pada dirinya. Pengungkapan diri seseorang melalui pengembangan diri mencakup pada seluruh potensi diri yang didalamnya termasuk aspek kognitif, afektif dan psikomotorik.
Isi buku ini tadinya merupakan sebuah diklat yang diperuntukkan bagi para mahasiswa akhir Fakultas Hukum di Jawa Barat Karena hanya merupakan suatu bacaan pendahuluan yang bermaksud mengantarkan pembacanya pada literatyur yang diwajibkan maka baik isi maupun gayua penulisannya dibuat sangat ala kadarnya. Dengan bantuan beberapa penterjemah disertakan dalam bagian kedua buku ini terjemahan tulis…
Edisi kelima ini merupakan paket pembelajaran dan pengajaran lengkap yang berfokus pada: 1) menarik minat siswa dengan memasukkan fitur-fitur yang berorientasi pada siswa; 2) mengintegrasikan model interaksi atau biopsikososial dari perilaku abnormal; 3) menekankan pentingnya isu keragaman untuk memahami dan menangani gangguan psikologis; 4) memastikan keterkinian dengan memasukkan perkembangan…
Hal yang membedakan psikologi sosial dari disiplin ilmu yang lain adalah kombinasi antara apa yang dipelajarinya, bagaimana mempelajarinya, dan tingkt analisisnya. Topik-topik yang dibahas dalam psikologi sosial antara lain konformitas, persuasi, kekuasaan, pengaruh, ketaatan, prasangka, diskriminasi, stereotipe, seksisme, rasisme, kelompok kecil, hubungan antarkelompok, konflik sosial, kepemim…
Psikologi merupakan suatu disiplin ilmu yang dalam waktu bersamaan menempatkan manusia pada dua posisi sekaligus: sebagai subjek dan sebagai objek. Sebagai subjek manusia menjadi pelaku aktif pembelajaran. Tapi di sisi lain segala aspek kehidupan manusia itu menjadi objek yang dipelajari oleh manusia itu sendiri. mengungkap misteri kehidupan, menyangkut tumbuhkembangnya aspek fisik dan psikis m…